Ada juga studi yang diterbitkan dalam American Journal of Preventive Medicine 2017 yang juga menemukan hubungan yang kuat antara berjalan kaki dengan penurunan risiko kematian akibat penyakit pernapasan.
Wah, jika berjalan kaki saja dapat membawa manfaat besar, olahraga yang dilakukan secara rutin pasti akan makin membawa manfaat besar bagi kesehatan tubuh.
Nah, untuk tetap sehat dan panjang umur tidak sulit, bukan?
Meski terdengar mudah, tapi hidup sehat membutuhkan komitmen dan disiplin. Namun, jika diawali dengan tekad yang kuat dan dukungan dari orang-orang sekitar.
Semua pasti akan terasa lebih mudah dan tanpa sadar bahwa kebiasaan sehat bisa membuat Anda terlindungi dan menikmati pada hidup masa lansia dengan sehat dan bahagia.
sumber:
jpnn.com
klikdokter.com