Ayah dan ibu, bapak lan emak, mereka berdua sangat berjasa kepada kita semuanya. Tak peduli dengan sosok seorang kejam dan bengis, pasti masih merasakan kasih sayangnya orang tuanya.
Ada yang perlu diperhatikan ketika menjadi orang tua. Orang tua pasti akan mendidik dengan kebaikan kepada anak-anaknya. Tiap tingkah laku anak pasti kebanyakan dari tingkah laku orang tuanya.
Seperti pepatah terkenal ini.
"Anak polah Bapa kepradah".
Artinya apa?
anak = anak.
polah = tingkah laku.
bapa = bapak.
kepradah = nanggung jawab.
Jadi arti dari peribahasa anak polah bapak kepradah adalah tingkah polahe anak dadi tanggungane wong tuwa.
itulah makna dan arti paribasan anak polah bapa kepradah.